Sertifikat Vaksin Covid-19 tidak muncul di peduli lindungi. Ini solusinya?

Hingga saat ini masih banyak sekali yang mengeluhkan masalah sertifikat vaksin covid-19 yang tidak muncul. berikut solusi bagi peserta vaksinasi yang belum mendapatkan sertifikat di pedulilindungi.id.

Masyarakat yang mengeluhkan sertifikat vaksinasi tidak muncul ini tergolong penting dan harus segera dilaporkan, karena sertifikat ini sangat diperlukan sebab akan menjadi syarat, baik untuk perjalanan atau akses ke sejumlah fasilitas publik.
menurut Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat, Kementrian Kesehatan drg Widyawati, MKM. “masyarakat bisa menyampaikan kendala yang dihadapi melalui :

Email ke : sertifikat@pedulilindungi.id

Masyarakat bisa mengirimkan kendala berupa format terlampir :

  • Nama Lengkap
  • NIK KTP
  • Tempat, Tanggal lahir
  • Nomor Handphone
  • dan Melampirkan foto beserta kartu vaksin
    agar bisa cepat diproses maka peserta bisa menyampaikan langsung biodata lengkap, swap foto dengan memegang KTP dan menjelaskan keluhannya”.

Namun bisa juga peserta menghubungi call center peduli lindungi di 119 ext 9

Salam Sehat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *